
Lowongan Kerja Staff Officer Tax PT. Batarakarya Nusasakti, Balikpapan
Tanggung Jawab Pekerjaan :
- Melaksanakan pembayaran & pelaporan SPT Masa PPh Pasal 21, PPh Pasal 23, PPH Pasal 4(2), PPh pasal 26 dan PPN.
- Rekonsiliasi pajak dengan laporan keuangan.
- Melakukan verifikasi faktur pajak masukan & keluaran untuk memastikan keakuratan data.
Kualifikasi :
- Wanita, Usia 25 – 35 Tahun, Jujur dan Teliti, Royal dalam berkerja.
- Pengalaman minimal 1 tahun di posisi yang sama.
- Memiliki sertifikat Brevet pajak A & B.
- Mampu bekerja dengan team, teliti dan bertanggung jawab.
- Menguasai SPT Masa dan pelaporan
- Membuat Neraca dan laporan Keuangan
- Mengerti Bahasa Inggris
- Penempatan di Balikpapan.
Jika anda berminat dan memiliki kualiifkasi sesuai dengan persyaratan diatas, silahkan kirimkan lamaran anda ke:
PT. Batarakarya Nusasakti
Balikpapan Baru Block Office D1/40, Deapan RS. Bpn Baru - Balikpapan Kalimantan Timur, Balikpapan, Kalimantan Timur, 76114, Indonesia